Bahan- bahan:
- 150 gram mentega
- 145 gram gula kastor
- 2 biji telur
- 1/2 serbuk vanilla
- 160 tepung gandum
- 2 sudu makan susu pekat
- 1/2 sudu teh baking powder
- Secubit bikarbonat
- 1/2 sudu teh pasta cokelat
- 1 susu makan serbuk koko
- Cokelat chip secukupnya
Cara Membuat:
- Ayak tepung bersama baking powder dan bikarbonat, ketepikan
- Mix butter dan gula hingga putih gebu. Masukkan telur sebiji- sebiji diikuti dengan vanilla. Masukkan susu berselang seling dengan tepung. Adun perlahan. Berhenti setelah sebati..jangan terlalu lama di mixer.
- Bahagikan kepada dua bagian, yang satu bagian masukkan koko dan pasta cokelat.
- Siapkan papercup dalam loyang muffin
- Condongkan atau sengetkan kedudukan loyang ketika mengisi denngan sudu supaya rapi. Masukkan setengah bahagian dengan cokelat dan setengah bahagian dengan adonan putih
- Tabur coklat chip. Hentakkan loyang pada permukaan meja 3-4 kali
- Bakar suhu 180 20-25 minit atau bergantung pada oven masing