Mau tahu cara membuatnya, silakan lihat resepnya di bawah ini.
Bahan- bahan:
2 bungkus agar- agarBaca juga — Puding Bihun.
6 lembar roti tawar
1 butir kuning telur
100 gram gula pasir
1 liter susu coklat cair
3 sendok makan coklat bubukBaca juga — Puding Brownies.
Cara Membuat:
Satukan semua bahan dalam mixer, seperti: roti tawar, agar- agar, susu, gula paair, coklat dan kuning telur. Giling sampai halus.
Rebus bahan yang digiling tadi dengan diaduk sampai mendidih, kalau sudah mendidih, angkat dan masukkan dalam cetakan.
Sejukkan agar- agar.Baca juga — Puding Wafer.
Untuk memudahkan membuatnya tonton Resep Puding Brownies di bawah ini.
Selamat mencoba.